Yuk Cari Tahu Minuman Bandrek Berasal dari Daerah Mana? Wajib Tahu!

Yuk Cari Tahu Minuman Bandrek Berasal dari Daerah Mana? Wajib Tahu!

PTMJS – Akhir-akhir ini hawa dingin memang sedang menusuk kulit. Bukan hanya hujan yang mengguyur, namun kerap disertai angin kencang hingga ingin minum minuman bandrek berasal dari daerah mana saja.

Musim yang tidak menentu itulah terkadang membuat badan meriang dan malas melakukan aktivitas. 

Namun Anda bisa mengatasinya dengan minum minuman bandrek berasal dari daerah mana saja yang mempunyai ciri khasnya sendiri. 

Minuman Bandrek Berasal Dari Jawa Barat, Begini Cara Buatnya

Minuman bandrek berasal dari daerah

Untuk membuat tubuh menjadi hangat, sebenarnya banyak minuman yang dapat dibuat. 

Salah satunya dengan membuat minuman bandrek berasal dari daerah Jawa Barat. 

Sebenarnya bandrek ini memiliki banyak versi, mulai Jawa Barat, Jogya, Medan dan daerah lainnya.

Minuman Bandrek ini sangat terkenal di daerah Jawa, namun paling tenar memang di Yogyakarta. 

Untuk mendapatkannya juga gampang, Anda dapat menemui minuman ini di angkringan mana saja. 

Namun jika musim hujan seperti ini memang kadang malas untuk keluar rumah, jadi mending buat sendiri. 

Caranya juga gampang, berikut cara membuatnya.

Resep Bandrek Susu

Untuk membuat bandrek susu, bisa dengan menyiapkan bahan-bahan dibawah ini.

  1. Air mineral sekitar 1 liter terlebih dahulu.
  2. Sisir gula merah sebanyak 350 gram.
  3. Siapkan serai yang digeprek sebanyak 3 batang.
  4. Jahe yang sudah dibakar sebanyak 80 gram kemudian geprek.
  5. Garam sebanyak ½ sendok makan
  6. Daun pandan 1 lembar, cuci bersih
  7. Susu kental manis rasa vanila.

Untuk membuatnya, pertama rebus dahulu air dan juga gula merah sampai mendidih. 

Jika sudah baru masukkan daun pandan, jahe bakar dan juga serai. Aduk hingga semua tercampur. 

Tambahkan garam secukupnya, aduk-aduk dan tes rasanya.

Jika sudah pas, matikan api dan bandrek sudah siap disajikan. 

Jangan lupa untuk menambahkan susu kental manis ketika menyajikan dalam gelas atau cangkir ya. 

Minuman bandrek ini juga dapat dibuat dengan berbagai resep susu, ayam kampung, jahe merah dan yang lainnya.

Memang pada dasarnya minuman bandrek berasal dari daerah Jawa Barat. 

Namun di berbagai daerah minuman tersebut juga ada dengan modifikasi masing-masing. 

Nikmati bandrek bersama keluarga saat hujan atau dingin dapat membuat tubuh hangat dan menyehatkan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *