2. Waktu Perjalanan

Manfaat lainnya dari itinerary adalah Anda jadi bisa memperhitungkan waktu perjalanan.

Manajemen waktu yang baik berkat itinerary yang telah Anda buat membuat acara liburan menjadi sangat berkesan.

3. Menyusun Budget

Saat Anda membuat itinerary maka akan dihitung dan diketahui besarnya budget yang harus tersedia.

Dengan mengetahui besarnya budget unutk bisa berlibur atau berwisata, maka Anda bisa menabung dari jauh-jauh hari.

4. Tak Takut Nyasar

Saat Anda menyusun itinerary, maka detail transportasi untuk menuju tempat wisata, hotel hingga restoran akan tercatat secara detail.

Dengan demikian akan kecil kemungkinan Anda tersesat karena telah memperhitungkan seuanya terutama transportasi.

Itulah yang perlu Anda ketahui mengenai itinerary yang penting selain cara membuat paket wisata one day tour.